Tag: gejala omicorn

  • 5 Gejala Omicron yang Sering Dikeluhkan, Ternyata Bukan Demam

    5 Gejala Omicron yang Sering Dikeluhkan, Ternyata Bukan Demam

    Omicron masih mendominasi kasus Covid-19 yang terjadi di Indonesia. Tak seperti varian terdahulu, yakni Delta, di mana pasien banyak mengalami gejala demam dan kehilangan penciuman, pasien Omicron justru sangat sedikit yang mengeluhkan demam dan penciuman tetap normal. Penderita Covid-19 varian Omicron umumnya memiliki gejala seperti terkena penyakit pilek atau flu. Indikasi seperti sakit kepala atau…

  • Ahli Peringatkan Jangan Anggap Enteng Gejala Subvarian Omicron Baru

    Subvarian Omicron BA.2 hingga kini masih dominan di sebagian besar dunia. Oleh karena itu, kepala Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom Ghebreyesus meningkatkan kekhawatiran atas subvarian Omicron baru BA.4 dan BA.5 yang saat ini mendorong lonjakan baru infeksi Covid-19 di Afrika Selatan. “Di banyak negara, kita pada dasarnya buta terhadap bagaimana virus bermutasi. Kami tidak tahu apa yang akan…